Friday, November 30, 2012

Cara Menggunakan Fungsi IF dalam MIcrosoft Excel


Penggunaan Fungsi IF

a.       Alamat Absolutà untuk mendapatkan alamat mutlak meskipun kita copy kearah mana saja
o Cara membuat suatu sel menjadi absolut dengan cara klik tombol F4 setelah selesai menulis alamat sel yang akan di absolutkan.
b.      Fungsi Logika (fungsi IF)
o Macam-macam logika : = , < , > , <= , >= , <>
o Bentuk umum : =IF(X=n,A,B)
o Contoh :
Bentuk IF dengan 2 kategori :
=IF(C6>=90,”A”,”B”)
Bentuk IF dengan banyak kategori :
=IF(N3>=80;"A";IF(N3>=70;"B";IF(N3>=60;"C";IF(N3>=50;"D";IF(N3<=49;"E")))))

Setelah itu kita tekan tombol Enter. Dan untuk menerapkannya pada sel yang selanjutnya bisa dengan klik sel yang telah di beri rumus lalu drag ke arah sel yang akan di beri rumus yang sama, maka secara otomatis sel yang terkena drag akan terisi rumus tersebut.

No comments:

Post a Comment